Bersama ini kami kelaskaryawan.com menyampaikan informasi tentang Jadwal Penerimaan Mahasiswa Baru S2 Universitas Sumatera Utara TA 2023/2024, Sebagai berikut:
Universitas Sumatera Utara
Universitas Sumatera Utara (disingkat USU) adalah salah satu universitas negeri yang terletak di Medan, Sumatra Utara, Indonesia. USU awalnya berdiri dengan nama Yayasan Universitas Sumatera Utara pada 4 Juni 1952. Fakultas pertamanya adalah Fakultas Kedokteran yang didirikan pada tanggal 20 Agustus 1952. Presiden Soekarno meresmikan USU sebagai Universitas Negeri ke-7 di Indonesia pada 20 November 1957.
Pada tahun 2018, USU berganti status perguruan tinggi menjadi Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum (PTN-BH) dan menjadi universitas PTN-BH ke-7 di Indonesia.
Program S2 S3
- S2 Agribisnis
- S2 Agroteknologi
- S2 Akuntansi
- S2 Bahasa Inggris
- S2 Biologi
- S2 Fisika
- S2 Ilmu Administrasi Publik
- S2 Ilmu Biomedik
- S2 Ilmu Ekonomi
- S2 Ilmu Farmasi
- S2 Ilmu Hukum
- S2 Ilmu Kedokteran Gigi
- S2 Ilmu Kedokteran Klinis
- S2 Ilmu Kedokteran Tropis
- S2 Ilmu Keperawatan
- S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat
- S2 Ilmu Komunikasi
- S2 Ilmu Manajemen
- S2 Ilmu Peternakan
- S2 Ilmu Politik
- S2 Ilmu Sejarah
- S2 Kehutanan
- S2 Kenotariatan
- S2 Kimia
- S2 Linguistik
- S2 Magister Ilmu Pangan
- S2 Magister Manajemen
- S2 Magister Manajemen Properti dan Penilaian
- S2 Magister Sosiologi
- S2 Matematika
- S2 Penciptaan dan Pengkajian Seni
- S2 Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan
- S2 Perencanaan Pembangunan Wilayah Dan Pedesaan
- S2 Psikologi Profesi
- S2 Psikologi Sains
- S2 Sains Data dan Kecerdasan Buatan
- S2 Sains Data dan Kecerdasan Buatan
- S2 Studi Pembangunan
- S2 Teknik Arsitektur
- S2 Teknik Elektro
- S2 Teknik Industri
- S2 Teknik Informatika
- S2 Teknik Kimia
- S2 Teknik Mesin
- S2 Teknik Sipil
- S3 Ilmu Akuntansi
- S3 Ilmu Arsitektur Dan Perkotaan
- S3 Ilmu Biologi
- S3 Ilmu Ekonomi
- S3 Ilmu Farmasi
- S3 Ilmu Fisika
- S3 Ilmu Hukum
- S3 Ilmu Kedokteran
- S3 Ilmu Kedokteran Gigi
- S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat
- S3 Ilmu Kimia
- S3 Ilmu Komputer
- S3 Ilmu Komunikasi
- S3 Ilmu Manajemen
- S3 Ilmu Matematika
- S3 Ilmu Pertanian
- S3 Ilmu Teknik Industri
- S3 Ilmu Teknik Kimia
- S3 Ilmu Teknik Mesin
- S3 Ilmu Teknik Sipil
- S3 Linguistik
- S3 Pengelolaan Sumber Daya Alam Dan Lingkungan
- S3 Perencanaan Wilayah
- S3 Studi Pembangunan
- S3 Anestesiologi Dan Reanimasi
- Ilmu Bedah Sp-1
- Ilmu Bedah Orthopaedi Dan Traumatologi Sp-1
- Ilmu Bedah Syaraf Sp-1
- Ilmu Kebidanan Dan Penyakit Kandungan Sp-1
- Ilmu Kedokteran Forensik Sp-1
- Ilmu Kesehatan Anak Sp-1
- Ilmu Patologi Anatomi Sp-1
- Ilmu Patologi Klinik Sp-1
- Ilmu Penyakit Dalam Sp-1
- Ilmu Penyakit Jantung Dan Pembuluh Darah Sp-1
- Ilmu Penyakit Kulit Dan Kelamin Sp-1
- Ilmu Penyakit Mata Sp-1
- Ilmu Penyakit Paru Sp-1
- Ilmu Penyakit THT Sp-1
- Konservasi Gigi Sp-1
- Neurologi Sp-1
- Ortodonsia Sp-1
- Periodonsia Sp-1
- Prostodonsia Sp-1
- Psikiatri Sp-1
- Radiologi Sp-1
- Bedah Sp-2
- Ilmu Penyakit Dalam Sp-2
Penerimaan Mahasiswa Baru Program Magister dan Doktor Semester Ganjil Gelombang II T.A. 2023/2024
Pendaftaran : (08 s.d. 30 Juni 2023)
Terakhir Konfirmasi dan Cetak Kartu Ujian: 30 Juni 2023
Ujian Test Potensi Dasar Akademik:
- 11 s/d 12 Juli 2023
Wawancara:
- 17 s/d 20 Juli 2023
Pengumuman Kelulusan
- 28 Juli 2023
Registrasi Ulang
- 31 Juli – 04 Agustus 2023
Verifikasi Dokumen
- 31 Juli – 04 Agustus 2023
Pembayaran SPP
- 02 – 06 Agustus 2023
Pengisian KRS
- 14 – 19 Agustus 2023
Awal Perkuliahan
- 21 Agustus 2023